Kota Tape Bondowoso

Minggu, 10 Oktober 2010
Pasti anda sudah mengenal bahwa kota kecil ini terkenal dengan makanan khasnya yang memiliki cita rasa yan gberbeda dari kota - kota yang lainnya.Perlu anda ketahui juga selain memiliki makanan khas kota ini juga terkenal dengan ragam budayanya yaitu singo ulung yang masi dilestarikan sampai sekarang.Kota kecil ini sebenarnya juga memiliki tempat wisata yang sangat unik dan masih terjaga kealamiannya misalnya beberapa tempat wisata yang bisa anda kunjungi adalah kawah ijen,gunung raung,tancak kembar,gunung argopuro,yang sangat cocok bagi anda yang suka heaking.Tempat wisata ini memilki keunikan tersendiri.
Bagi anda yang ingin berkunjung ke tempat - tempat teersebut alangkah bahagianya jika anda dapat menyicipi makanan khas kami yaitu Tape Bondowoso.

0 komentar:

Posting Komentar

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))